Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

SOAL USBN

1. Topik: (Biologi) Interaksi Antar Makhluk Hidup Sekelompok siswa SMPN 1 Sukaresmi sedang melakukan observasi di sebuah sawah dekat sekolah. Berdasarakan hasil pengamatan, mereka menemukan komponen-komponen berikut ini: 1.    Lumpur                 4. Ikan kecil 2.    Cacing                  5. Air sawah 3.    Kerikil                   6. Padi Berdasarkan pengamatan yang dilakukan, yang termasuk ke dalam komponen biotik adalah…. a.    1, 2, dan 3 b.    1, 3, dan 5 c.     2, 3, dan 5 d.    2, 4, dan 6 Jawaban:  D Pembahasan: Komponen biotik merupakan komponen yang terdiri atas makhluk hidup. Ciri-ciri komponen biotik adalah bernafas, peka terhadap rangsang, membutuhkan makanan atau nutrisi, bergerak bebas maupun terbatas, tumbuh dan berkembangbiak, serta dapat bereproduksi. Dalam ekosistem sawah tersusun atas komponen biotik seperti padi, cacing, serangga, dan jasad renik. 2. Topik: (Biologi) Pencemaran lingkungan Perhatikan jenis limbah berikut ini!

SOAL TOBK 2019

Bagaimana persiapan kamu menghadapi Ujian Nasional Squad? Tentunya kamu sudah mempersiapkan diri dengan mengerjakan latihan soal, bukan?  Nah , untuk memaksimalkan persiapan kamu, Ruangguru menyiapkan 10 latihan soal UN IPA SMP  beserta pembahasannya. Ayo disimak! 1. Topik: (Biologi) Interaksi Antar Makhluk Hidup Sekelompok siswa SMPN 1 Sukaresmi sedang melakukan observasi di sebuah sawah dekat sekolah. Berdasarakan hasil pengamatan, mereka menemukan komponen-komponen berikut ini: Lumpur                 4. Ikan kecil Cacing                  5. Air sawah Kerikil                   6. Padi Berdasarkan pengamatan yang dilakukan, yang termasuk ke dalam komponen biotik adalah…. 1, 2, dan 3 1, 3, dan 5 2, 3, dan 5 2, 4, dan 6 Jawaban:  D Pembahasan: Komponen biotik merupakan komponen yang terdiri atas makhluk hidup. Ciri-ciri komponen biotik adalah bernafas, peka terhadap rangsang, membutuhkan makanan atau nutrisi, bergerak bebas maupun terbatas, tumbuh dan